Cara Membuat Bootable Flashdisk Untuk Install Windows XP

|| || || Leave a comments
Install ulang Windows XP pada netbook memang gampang-gampang susah. Karena tidak adanya CD/DVD drive mau tidak mau harus dicari cara alternatifnya. Selain dengan menggunakan CD/DVD eksternal, ternyata instal ulang Windows XP juga dapat dilakukan dengan menggunakan USB Flashdisk.

Ada beberapa metode untuk membuat USB flasdisk menjadi bootable, diantaranya menggunakan tool PeToUSB_3.0.0.7 dan USB prep8 yang menurut pemula sangat rumit digunakan dan rawan terjadi kesalahan. Selain itu ternyata kita dapat menggunakan sebuah aplikasi yang sangat mudah digunkan karena pemakaiannya menggunakan format GUI (bukan text mode seperti PeToUSb dan USB prep8). Aplikasi tersebut bernama WinSetupFromUSB.
Link Download WinSetupFromUSB via Mediafire
Untuk memulai pembuatan bootable USB Flashdisk, yang perlu sobat siapkan adalah:
-Komputer sehat yang mempunyai CD/DVD untuk membuat bootable USB Flashdisk
- USB Flashdisk minimal berukuran 1GB
- CD Windows XP
- Keberanian dan sedikit kesabaran

Dan, berikut ini langkah-langkah yang perlu Anda lakukan:
1. Download dan install WinSetupFromUSB.

2. Masukkan CD Windows XP ke dalam CD/DVD pada komputer sehat. Dan copykan isinya ke salah satu folder pada harddisk.

3. Jalankan program WinSetupFromUSB. Jangan lupa untuk menancapkan Flashdisk ke dalam slot USB. Sehingga akan tampak dalam USB Disk Selection seperti ini:

 

 4. Format Flashdisk USB Anda dengan mengklik RMPrepUSB.

 
 

5. Sekedar saran, Flashdisk USB yang berukuran hingga 2GB sebaiknya diformat dalam bentuk FAT16.
Sementara untuk flashdisk 4GB ke atas harus diformat dalam bentuk FAT32. Kali ini saya akan memformat flashdisk Kingston Data Traveler milik saya dengan FAT16 dengan mengklik RMPrepUSB dalam menu utama WinSetupFromUSB.

 

Related Tips & Trik






Mencegah komputer terkena virus yang terdapat pada flasdisk
Melakukan perbaikan dan atau setting ulang jaringan internet
Cara setting GPRS internet Untuk Blackberry
Langkah-langkah awal pendeteksian perbaikan pada komputer
Cara membuat Bootable flasdisk untuk instal Window Xp
Membatasi Badwith tanpa sofware
Langkah mudah megembalika data yag terhapus
Cara sederhana membuat Window Xp USB flasdisk
Membuat Hiren’s Boot CD dari flasdisk
Mengoptimalkan koneksi sambungan interneta>
Menghilangka efek terkena virus pada Widow
Membuka Memory Card (MMC) handphone yang terkunci
Meningkatkan Kinerja Hardisk
Cara Membuat Komputer Hemat Energi
20 ADD-O terbaik Untuk Firefox
Hiren’s Boot CD flasdisk
Cara Resetter Printer Epso C90,C58,C67,C79,CR270,R390,RX65
Memperbaiki Hardisk Bad sektor atau Bad Blok
Memperbaiki Hardisk yang Rusak