MEMPERBAIKI FLAS DISK YANG RUSAK

|| || || Leave a comments
   
Flash disk merupakan perangkat tambahan yang saat ini hampir sebagian besar pengguna computer memakainya,dikarnakan flash dish sangat simple dan mudah mengunakannya,juga mempunyai fungsi penting sebagai palat penyimpan file atau data.

Tetapi kadang kita akan sedikit bingung manakala flasdisk yang telah kita isi dengan file atau data tidak dapat kita buka,sedangkan file atau data tersebut samgat kita butuhkan, Pada kesempatan ini saya akan  jelaskan cara-cara memperbaiki flasdisk yang bermasalah .
1.      Gejala awal flash disk bermasalah
Apabila Flash disk kita menampilkan pesan Write Protect Error Tidak bisa menghapus file atau memasukan file kedalam Flas disk Mencoba melakukan format pada Flash Disk, tetapi tetap saja tedapat pesan Write    Protect. Performance Flash Disk terkadang lama apabila dibuka pada computer yang berbeda  Tidak terbaca pada computer lain, sedangkan pada computer kita dapat terbaca.
Perhatikan screen shot dibawah ini: 

Terdapat peringatan pada saat akan di format ketika dilakukan format


  Terdapat peringatan pada saat file lakukan write file atau memindahkan file ke flash disk


Teradapat peringatan pada saat flash disk dimasukan data dari harddisk


2.      Langkah penanganan :
Langkah pertama  :  klik kanan pada pada mycomputer, pilih manage,selanjutnya  setelah muncul tampilan manage maka pilih Device manager setelah itu  akan muncul tampilan isi atau Driver yang terbaca oleh computer tersebut. 


B. Langkah kedua  :    klik kanan pada Driver flash disk, pilih  explorer. 
3.      Selanjutnya muncul windows explorer flash disk kita, Selesai.
Langkah diatas dilakukan apabila gejala flash disk akan rusak, Tepai bagai mana jika flasdisk tidak dapat diformat atau terformat.
Berikut ini langkah-langkah nya  :  gunakan Dos Prom CHKDSK dan Format melalui Dos Prompt tersebut
a.      Bukan menu start pada windows anda kemudian pilih all program/program, kemudian memilih accessories dan untuk terakhir clik menu command promp


b.      Setelah masuk pada command promp kemudian lanjutkan dengan mengetik  CHKDSK /F (Letak Flas disk)  : (chkdsk /f J :) {jangan lupa diakhiri dengan titik dua}


c.        Setelah memeriksa atau mengecek dari command promp tersebut, maka langkah selanjutnya yaitu menghapus file yang ada pada Flas disk tersebut dengan mengetik perintah Del drive letter:*.*.
              Contoh : Del (letak flas disk) : letter:*.*.    ( Del J : letter : .*.*.)
d.      Langkah selanjutnya ulangi langkah 1 s/d 3 untuk memastikan bahwa flasdisk tersebut terformat dalam bentuk NTFS / Fat 32, selesai
Di samping cara di atas, anda juga bisa menggunakan tools yang dikeluarkan oleh pihak ketiga. Salah satunya adalah Hewlet Packard (HP).  tools ini dikeluarkan oleh HP, namun utilisasinya dapat juga kita digunakan pada flashdisk merek lain.
Berikut langkah-langkah memperbaiki flashdisk yang tidak dapat di format dengan menggunakan HP USB Disk Storage Format Tool:
a.      Download aplikasi HP USB Disk Storage Format Tool di
b.      Install aplikasi tersebut, rekomendasi OS yang digunakan adalah Microsoft Windows 2000, Windows 2003 Server dan Novel Netware,
c.       Masukkan flashdisk yang bermasalah ke salah satu port USB. Pastikan flashdisk anda terdeteksi dan memperoleh alokasi drive di Windows,
d.      Jalankan aplikasi HP USB Disk Storage Format Tool
e.      Tentukan drive tempat flashdisk terpasang,
f.        Pilih Create New or Replace Existing Configuration untuk membuat partisi baru baru dan menghapus konfigurasi yang ada di flashdisk,
g.      Format flashdisk anda sesuai dengan file sistem yang diinginkan.

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat
Sumber  :    m2pc.web.id  , blog.syukhri.web.id